Drama Korea Komedi Romantis Tahun 2018 yang Masih Layak dan Wajib Ditonton Hingga Sekarang

- 22 Februari 2021, 20:20 WIB
Cuplikan drama Korea Vincenzo.
Cuplikan drama Korea Vincenzo. /Instagram.com/@tvndrama.official

PORTAL PASURUAN - Kehadiran serial drama korea di tanah air sangatlah memiliki pengaruh besar bagi para pecinta film terutama dengan genre drama romantis.

Keberadaan drama Korea dianggap lebih menarik karena memiliki alur cerita yang tidak gampang ditebak, dan seringkali mengundang gelak tawa penontonnya.

Selain memiliki plot cerita yang menarik, drama Korea juga kerap menampilkan adegan romantis dengan peran aktor yang cantik dan rupawan, tentunya memiliki nilai tersendiri bagi para penggemar drakor tanah air.

Baca Juga: Jumlah Kasus Positif Covid-19 di Kabupaten Lumajang Mencapai 2865 Orang, Berikut Data Sebarannya

Berikut terdapat beberapa daftar drama Korea tahun 2018 yang masih layak ditonton hingga sekarang.

1. My ID Is Gangnam Beauty

Drama yang diperankan oleh Cha Eun-woo ini berkisah tentang bagaimana orang-orang dengan mudah mengkritik penampilan perempuan, karena di Korea kenyataannya adalah seseorang dinilai dari penampilannya. 

Maka ini bukan cerita tentang perempuan buruk rupa yang akhirnya dicintai setelah dioperasi plastik. Drama ini bukan cerita fantasi di mana karakter utama mendapatkan segalanya setelah perubahan. 

Malah ini menjadi kekhawatiran tokoh utama saat dia menghadapi kenyataan yang buruk meski dia sudah dioperasi plastik. Dia memulai tahun pertama kuliah dengan wajah baru yang cantik. 

Halaman:

Editor: Jati Kuncoro

Sumber: Viu


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x