Kerajaan-kerajaan Maritim Nusantara Zaman Hindu-Buddha, Salah Satunya Kerajaan Majapahit

- 29 Januari 2021, 15:46 WIB
Situs Candi Jiwa Peninggalan Kerajaan Tarumanegara
Situs Candi Jiwa Peninggalan Kerajaan Tarumanegara /Istimewa/

PORTAL PASURUAN - Keberadaan kerajaan-kerajaan maritim menandakan bahwa nusantara pernah mencapai kejayaan di bidang kemaritiman.

Baca Juga: 14 Motif Batik di Indonesia Beserta Filosofinya

Adanya kerajaan Majapahit, Singasari, dan Mataram Kuno yang bercorak Hindu sebagai kerajaan besar bercorak maritim yang berhasil di bidang pelayaran, perdagangan,  hubungan internasional.

Selanjutnya, seiring dengan masuknya agama Budha ke nusantara, berkembang pula kerajaan-kerajaan maritim bercorak Budha seperti Sriwijaya dan Mataram Kuno masa Budha.

Berikut kerajaan maritim nusantara zaman Hindu-Buddha :

1. Kerajaan Majapahit

Kekuatan armada Kerajaan Majapahit ditegaskan dalam Negarakertagama bahwa Majapahit memiliki angkatan laut yang sangat besar.

Baca Juga: Peranan Perjuangan Diplomasi dalam Pengakuan Kedaulatan Negara Kesatuan Republik Indonesia

2. Kerajaan Singhasari

Kerajaan Singhasari sebagai institusi dalam upaya mengeksplorasi laut, agar dapat memberikan manfaat yang lebih besar atau lebih optimal lagi.

3. Kerajaan Sriwijaya

Baca Juga: 5 Rekomendasi Laptop di Awal Tahun 2021 dengan Harga Terjangaku Berikut Spesifikasinya

Sriwijaya adalah kerajaan melayu kuno di Sumatra yang banyak berpengaruh di kepulauan Melayu. Bukti awal mengenai keberadaan kerajaan ini berasal dari abad ke-7.

4. Kerajaan Mataram Kuno (Budha)

Baca Juga: 10 Peristiwa Bersejarah pada 31 Januari, Salah Satunya Hari Kelahiran Nahdlatul Ulama

Kerajaan Mataram Kuno atau disebut dengan Bhumi Mataram. Pada awalnya terletak di Jawa Tengah. Bukti adanya kerajaan Mataram dapat diketahui melalui prasasti dan candi yang ada.

Itulah beberapa kerajaan yang tumbuh dan berkembang di Indonesia masa hindu-budha. ***

Editor: Jati Kuncoro

Sumber: Buku Majapahit Peradaban Maritim Ketika Nusantara Menjadi Pe


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x