Sikap Sabar yang Dianjurkan dalam Ajaran Islam, Materi Al-Quran dan Hadis untuk MTs dan sederajat kelas 7

- 2 Maret 2021, 11:25 WIB
Ilustrasi berdoa
Ilustrasi berdoa /unsplash.com/Lllezz

PORTAL PASURUAN - Tiap-tiap manusia hakikinya memiliki keinginan untuk mendapatkan yang terbaik di dalam hidupnya. Sikap optimis diperlukan untuk mendapatkan dorongan semangat dan

motivasi. Dengan adanya sikap optimis maka seseorang akan berusaha dengan sungguh-sungguh mengejar apa yang diimpikan.

Sikap optimis ini haruslah dibarengi dengan kesabaran karena segala sesuatu yang terbaik.

Baca Juga: Token Listrik Gratis PLN Maret 2021 Sudah Bisa Didapat, Ini Cara Klaim Lewat Web, Whatsapp, dan Aplikasi

tidak didapat dengan usaha yang kecil dan mudah, namun melalui segala kesukaran bahkan berkali-kali menghadapi kegagalan.

Sabar adalah sikap yang menerima segala sesuatu yang baik maupun yang buruk dengan hati ikhlas dan senang hati.

Sabar merupakan sebuah upaya untuk mengendalikan hawa nafsu dalam diri seorang manusia.

Menurut al-Jauziyah, ada beberapa pandangan mengenai sabar, yakni:

1. Salah satu akhlak yang mulia yang menghalangi munculnya sikap tidak baik dan tidak memikat

Halaman:

Editor: Talhah Lukman Ahmad

Sumber: buku Al-Quran Hadis untuk MTs dan sederajat kelas 7


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah