Makna 4 Peribahasa Indonesia yang Menggunakan Kata Angan, Termasuk Angan Lalu Pahat Tertumbuk

- 6 Maret 2021, 20:15 WIB
ilustrasi kehilangan angan
ilustrasi kehilangan angan /Pixabay,com/Pexels

PORTAL PASURUAN - Tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan sumber daya alam yang melimpah, tetapi Indonesia juga kaya akan peribahasa yang mengandung makna.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), peribahasa adalah kelompok kata atau kalimat yang tetap susunannya, biasanya mengiaskan maksud tertentu.

Salah satu suku kata dalam peribahasa Indonesia yang wajib diketahui adalah akar.

Baca Juga: Sering Upload Konten ke Media Sosial? Bisa jadi Itu Oversharing, Kenali Bahayanya Berikut Ini

Salah satu suku kata dalam peribahasa Indonesia yang wajib diketahui adalah angan.

Pada kesempatan kali ini akan dijelaskan makna dari suku kata angan-angan dalam peribahasa yang terdiri dari empat contoh.

Berikut empat peribahasa Indonesia yang menggunakan kata angan-angan.

Baca Juga: Lirik Lagu Lelah Dilatih Rindu yang Dinyayikan Chintya Gabriella, Perjuangan Pasangan LDR

1. Angan-angan mengikat tubuh
Maksud dari peribahasa di atas yakni memikirkan yang bukan-bukan airnya susah sendiri.

Halaman:

Editor: Talhah Lukman Ahmad


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x