Makna 4 Peribahasa Indonesia yang Menggunakan Kata Jalan-Jalan, Salah Satunya Jalan Raya Titian Batu

- 4 April 2021, 15:40 WIB
Makna 4 Peribahasa Indonesia yang Menggunakan Kata Jalan-Jalan.
Makna 4 Peribahasa Indonesia yang Menggunakan Kata Jalan-Jalan. /

 

PORTAL PASURUAN - Tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan sumber daya alam yang melimpah, tetapi Indonesia juga kaya akan peribahasa yang mengandung makna.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), peribahasa adalah kelompok kata atau kalimat yang tetap susunannya, biasanya mengiaskan maksud tertentu.

Salah satu suku kata dalam peribahasa Indonesia yang wajib diketahui adalah jalan, dimana dalam buku yang berjudul 1.500 Himpunan Peribahasa Indonesia kaya Hani Indrasari terdapat empat makna yang terkandung didalamnya.

Baca Juga: Aurel Hermansyah Unggah Foto Pertama Dengan Atta Halilintar Setelah Sah, Banjir Ucapan Selamat

Baca Juga: Lesty Kejora Cantik Berhijab Waktu Kecil, Rizky Billar Tulis Pertanyaan Jail

Berikut empat peribahasa Indonesia yang menggunakan kata jalan.

1. Berjalan selangkah surut, berkata sepata dipikirkan
Maksud dari peribahasa di atas yakni mengatakan sesuatu haruslah dipikirkan terlebih dahulu supaya tak ada hal-hal yang kurang menyenangkan.

Baca Juga: Melaney Ricardo Unboxing Souvenir Pernikahan Atta dan Aurel, Mewah Banget

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 2 SD dan MI Tema 8 Halaman 204, 205, 206, 207 Subtema 4, Menjaga Keselamatan di Perjalanan

Halaman:

Editor: Jati Kuncoro

Sumber: Buku 1.500 Himpunan Peribahasa Indonesia kaya Hani Indrasari


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x