Makna 6 Peribahasa Indonesia yang Menggunakan Kata Panas, Salah Satunya Sudah Panas Berbaju Pula

- 8 April 2021, 10:25 WIB
ILustrasi matahari terbit di pagi hari
ILustrasi matahari terbit di pagi hari /Pixabay/

Baca Juga: Perannya di Sinetron Ikatan Cinta Bikin Geram Emak-emak, Akun Instagram Rendi Jhon Diserang

2. Siang berpanas, malam berembun
Maksud dari peribahasa di atas yakni orang yang miskin dan tidak mempunyai tempat tinggal.

3. Panas-panas tahi ayam
Maksud dari peribahasa di atas yakni giat bekerja pada waktu permulaan saja.

4. Redup atau panas keras
Maksud dari peribahasa di atas yakni perbuatan secara untung-untungan.

5. Panas setahun dihapuskan hujan sehari
Maksud dari peribahasa di atas yakni disangkanya kesenangan dan kemuliaan akan tetap saja tetapi tiba-tiba jatuh pangkat dan menjadi miskin.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 6 SD, Halaman 109 Tema 7: Kepemimpinan, Subtema 3: Ayo Memimpin

6. Tidak lekang oleh panas, tidak lapuk oleh hujan
Maksud dari peribahasa di atas yakni tetap seperti semula, tidak akan berubah lagi.

Itulah peribahasa dalam bahasa Indonesia yang menggunakan kata panas. ***

Halaman:

Editor: Talhah Lukman Ahmad


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x