3 Ayat Al-Quran Tentang Larangan Tidak Terpedaya oleh Harta dan Anak, Salah Satunya di Surat At-Taubah

- 5 April 2021, 07:30 WIB
Kegiatan membaca Al-Quran
Kegiatan membaca Al-Quran /Pixabay.com/chzaib/

PORTAL PASURUAN - Al-Quran merupakan sumber hukum utama yang dijadikan pedoman oleh kaum muslimin dalam bertindak sehingga tidak keluar dari ketentuan yang telah ditetapkan.

Dalam Al-Quran mengatur semua aktivitas manusia, baik secara batin atau lahiriah, tidak terkecuali perintah untuk tidak terpedaya oleh harta dan anak.

Dalam buku karangan M. Sudaroji dan Drs. H. M. Faqih Dalil yang berjudul 101 Perintah dan Larangan dalam Al-Quran menyebutkan ada tiga ayat yang memerintahkan untuk tidak terpedaya oleh harta dan anak.

Baca Juga: 3 Band Grunge Terbaik, yang Bakalan Membuatmu Nostalgia ke Era 90an

Baca Juga: Netizen Tanggapi Foto Pradesain Istana Negara yang Diposting Ridwan Kamil, Sebut Layaknya Stage DWP

Berikut tiga ayat Al-Quran tentang perintah untuk tidak terpedaya oleh harta dan anak.

1. Al-Quran Surat Al-Anfal Ayat 28

وَا عْلَمُوْۤا اَنَّمَاۤ اَمْوَا لُكُمْ وَاَ وْلَا دُكُمْ فِتْنَةٌ ۙ وَّاَنَّ اللّٰهَ عِنْدَهٗۤ اَجْرٌ عَظِيْمٌ
wa'lamuuu annamaaa amwaalukum wa aulaadukum fitnatuw wa annalloha 'ingdahuuu ajrun 'azhiim

Artinya: Dan ketahuilah bahwa hartamu dan anak-anakmu itu hanyalah sebagai cobaan dan sesungguhnya di sisi Allah ada pahala yang besar.

Halaman:

Editor: Talhah Lukman Ahmad


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x