10 Daftar Laptop Terbaik Untuk Mahasiswa Informatika, Lengkap Dengan Spesifikasi Beserta Daftar Harganya

- 22 Maret 2021, 20:20 WIB
Ilustrasi Laptop.
Ilustrasi Laptop. /Pixabay/Lalmch

2. ACER ASPIRE E5-475G

Ditenagai Intel Core i5-7200U yang memiliki clock speed 2.5 hingga 3.1 GHz, Menggunakan layar 14 inch dengan sistem operasi Windows 10.

Dibekali VGA NVIDIA GT940MX 2 GB, dengan kapasitas HDD 1 TB dan RAM 4 GB. Memiliki harga Rp 7.290.000.

3. ASUS A455LA

Ditenagai Intel Core i3-5005U yang memiliki clock speed 2.0 GHz, Menggunakan layar 14 inch dengan sistem operasi bawaan DOS.

Dibekali VGA Intel HD Graphics, dengan kapasitas HDD 500 GB SATA dan RAM 4 GB. Memiliki harga Rp 5.210.000.

4. ASUS A456UR

Ditenagai Intel Intel Core i5-6200U yang memiliki clock speed 2.3 hingga 2.8 GHz, Menggunakan layar 14 inch dengan sistem operasi bawaan DOS.

Dibekali VGA NVIDIA GeForce GT930M 2 GB, dengan kapasitas HDD 1 TB dan RAM 4 GB. Memiliki harga Rp 7.307.000.

Baca Juga: BMKG: Lebih Setengah Kabupaten dan Kota di Kalimantan Barat Potensi Alami Cuaca Ekstrim 23 Maret 2021

Halaman:

Editor: Jati Kuncoro

Sumber: iprice


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini