Di Tengah Pandemi, Berikut 10 Daftar Negara Paling Bahagia di Asia 2021 Versi World Happiness Report

- 24 Maret 2021, 08:40 WIB
Potret Grand Palace Bangkok. /
Potret Grand Palace Bangkok. / /Pixabay.com/sasint

PORTAL PASURUAN - Ditengah pandemi, World Happiness Report mengeluarkan daftar negara paling bagagia di dunia.

World Happiness Report atau laporan kebahagiaan dunia merupakan pemeringkatan kebahagiaan yang diterbitkan oleh Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB).

Laporan kebahagiaan 2021 ini, berfokus pada kebahagiaan dan keberhasilan seluruh negara untuk mengurangi kematian dan memelihara masyarakat agar tetap sehat.

Baca Juga: Lirik Lagu Sabda Rindu yang Dinyanyikan Lyodra Ginting, Singel Setelah Tentang Kamu

Baca Juga: Tak Hanya Penipuan, Ustadz Gondrong Pengganda Uang di Bekasi Juga Terjerat Kasus Nikah Anak di Bawah Umur

Selain itu, juga menggambarkan dan mengevaluasi bagaimana pemerintah di seluruh dunia menangani pandemi Covid-19.

Sebab pandemi menghadirkan berbagai dampak sepeti, kebahagiaan, kesehatan mental, hubungan sosial dan pekerjaan.

Pemeringkatan World Happiness Report 2021 menggunakan data yang berasal dari survei Gallup World Poll dari 2018 hingga 2020.

Baca Juga: Jangan Takut Kehabisan, Penukaran Uang Kemerdekaan Rp 75 Ribu Kini Bisa Dilakukan Berulang-ulang

Halaman:

Editor: Talhah Lukman Ahmad

Sumber: World Happiness Report


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x