Ingin Menjalankan Puasa Ramadhan? Berikut Syarat Wajib dan Sahnya, Berniat Salah Satunya

- 17 Maret 2021, 11:05 WIB
Ilustarsi anak makan. Makan dilarang selama puasa
Ilustarsi anak makan. Makan dilarang selama puasa /Pixabay.com/Ambroo

PORTAL PASURUAN - Bulan Ramadhan tinggal hitungan hari dan umat muslim bersiap menjalani ibadah puasa.

Puasa adalah tindakan dengan berpantang dari segala hal yang dapat membatalkan dalam waktu tertentu.

Aktivitas yang berstatus hukum wajib harus dilakukan oleh mereka yang memenuhi syarat-syaratnya.

Baca Juga: Info Try Out Akbar CPNS Online Gratis, Berikut Syarat Pendaftaran Serta Jadwal Pelaksanaannya

Puasa sering dilakukan dalam rangka menunaikan ibadah yang di lakukan oleh muslim. Sebelum menjalankan ada beberapa hal yang harus dipenuhi.

Dirangkum PORTAL PASURUAN dari buku Bekal Meraih Ramadhan Penuh Berkah, ditulis Muhammad Abduh Tuasikal, terbitan Pustaka Muslim berikut syarat wajibnya puasa yaitu:

1. Islam
2. Berakal
3. Sudah baligh
4. Mengetahui akan wajibnya puasa

Baca Juga: 8 Deretan Aktor yang Cocok jadi Pemeran Utama di Remake K-Drama Princess Hours Versi Pembaca Kpopmap

Baca Juga: Bentuk Interaksi Sosial Berdasarkan Sifatnya, Materi Pelajaran IPS Kelas 7 SMP dan MTs

Halaman:

Editor: Talhah Lukman Ahmad


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x