Foto Rontgen Paru-paru Pasien Covid-19 yang Sembuh Ternyata Lebih Buruk daripada Milik Perokok Berat

- 16 Januari 2021, 14:00 WIB
ilustrasi foto rontgen.
ilustrasi foto rontgen. /Anna Shvets/pexels.com/@shvetsa

Baca Juga: Chelsea Dikabarkan Akan Kembali Datangkan Avram Grant, Begini Respon Frank Lampard

"Masih ada orang yang mengatakan 'Saya baik-baik saja, saya tidak memiliki masalah apa pun', tetapi ketika Anda melakukan rontgen dada dan melihat hasilnya, pasti Anda akan benar-benar kaget karena hasil gambarnya begitu buruk," katanya.

Foto paru-paru yang terlihat kabur pada hasil rontgen seorang perokok menunjukkan kerusakan pada dinding dan kantung udara paru-paru dan adanya beberapa peradangan. Namun, sebaliknya, putihnya dalam foto rontgen pasien Covid-19 menunjukkan bukti tentang apa yang disebut kekeruhan paru-paru.

Baca Juga: Cegah Makin Banyak Varian Baru Covid-19, Inggris Menutup Semua Jalur Masuk dari Seluruh Dunia

Baca Juga: Beri Dukungan untuk Pemerintah, Ketua MPR RI Bambang Soesatyo Bersedia Divaksin Covid-19

Ini biasanya menunjukkan bahwa paru-paru penuh dengan cairan, bakteri, atau sel sistem kekebalan yang dapat membatasi jumlah oksigen yang dapat dihirup pasien.

"Anda akan melihat banyak jaringan parut putih padat atau bahkan di seluruh area paru-paru. Siapapun yang menderita sesak nafas setelah sembuh dari penyakit ini disarankan untuk menghubungi dokter," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Mesha Meilawati

Sumber: Metro UK


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini