Agar Tanaman Krisan yang Dibeli di Toko Bunga Tetap Rajin Berbunga Lebat, Ini Tipsnya

- 23 Desember 2020, 16:00 WIB
ilustrasi tanaman krisan dalam pot.
ilustrasi tanaman krisan dalam pot. /Kristina Paukshtite/pexels

PORTAL PASURUAN - Pernah melihat adegan drama Korea seorang pria mengunjungi pujaan
hatinya lalu memberi satu pot bunga krisan yang cantik? Ya bunga yang satu ini memang
sering ditanam dalam pot-pot kecil lalu dijadikan hadiah atau bunga tangan.

Krisan juga sering dipakai sebagai bahan utama dalam rangkaian bunga untuk pernikahan,
hiasan meja makan, sampai untuk bunga papan duka cita.

Krisan memiliki nama latin Chrysanthemum dikenal juga dengan sebutan Seruni. Tumbuhan
berbunga yang menjadi bunga nasional negeri matahari terbit ini kadang juga ditambahkan
ke dalam teh sebagai pengharum.

Baca Juga: Ramalan Zodiak 23 Desember 2020: Taurus Harus Hati-hati!

Sayangnya ketika kita membeli tanaman krisan yang sudah berbunga, lalu begitu sampai di rumah tanaman itu tak pernah berbunga dan hanya berdaun. Mengecewakan sekali pastinya.

Untuk itu diperlukan teknik dan tips agar tanaman krisan yang ditanam dalam pot tumbuh sehat, subur dan rajin berbunga lebat seperti ketika tanaman itu di tanam di media tanah.

Berikut tipsnya, seperti yang dikutip PORTAL PASURUAN dari berbagai sumber.

Baca Juga: Militer Korea Selatan Kembali Umumkan Kasus Covid-19 Terbaru

1. Setelah sampai di rumah, tanaman krisan yang sudah berbunga tadi letakkan di area yang terkena sinar matahari. Cukup 3-4 jam saja. Karena terlalu banyak sinar matahari akan membuat tanaman krisan cepat layu.

Halaman:

Editor: Elita Sitorini


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x