Natal Tetap Seru dan Meriah Walau di Rumah Saja

- 25 Desember 2020, 11:39 WIB
Ilustrasi Natal
Ilustrasi Natal /PIXABAY/JillWellington

PORTAL PASURUAN - Pandemi korona masih belum usai. Perayaan Natal tahun 2020 terpaksa harus dilakukan dengan menggunakan protokol kesehatan dan dalam jumlah terbatas.

Perayaan Natal yang biasanya ramai dilakukan di Gereja kini hanya bisa dilakukan di rumah melalui pertemuan virtual. Memang sedikit tidak biasa namun apa daya pandemi masih belum usai.

Meski belum bisa merayakan Natal dengan berkumpul bersama dalam jumlah besar, tetaplah bersemangat dan penuh suka cita.

Ada banyak cara untuk merayakan Natal tanpa harus keluar rumah dan berisiko tertular Covid-19 atau justru malah menciptakan kluster baru.

Baca Juga: Mantan Juara Bulutangkis, Taufik Hidayat Kecewa dengan Politisasi Olahraga di Indonesia

Sebagaimana kami kutip dari Tak Perlu Keluar Rumah, 6 Kegiatan Ini Bisa Isi Natal Bersama Keluarga Saat Pandemi, berikut hal-hal yang bisa dilakukan bersama keluarga di rumah saat libur Natal.

 1. Memasak Bersama

Selama hari-hari biasa, mungkin hanya ibu atau terkadang dibantu oleh anak perempuan yang sering memasak beraneka makanan untuk keluarga.

Saat libur Natal, cobalah untuk memasak bersama keluarga di rumah dengan membagi tugas seperti siapa yang memasak sayur, siapa yang membuat lauk, dan siapa yang membuat kue.

Halaman:

Editor: Elita Sitorini

Sumber: Portal Probolinggo-Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah