4 Penyakit Pada Pohon Apel, Sebabkan Daun Memutih Hingga Buah 'Berkarat'

- 2 Februari 2021, 11:30 WIB
Ilustrasi buah apel.
Ilustrasi buah apel. //pixabay/Couleu

PORTAL PASURUAN - Apel merupakan buah yang rentan terkena serangan hama dan penyakit.

Ini jadi permasalahan serius bagi para petani. Karena untuk bisa dijual, apel harus dalam kondisi bagus.

Hama dan penyakit pada tanaman apel seperti jamur akan menginfeksi satu pohon ke pohon apel yang lain.

Baca Juga: Doa dan Amalan Ketika Hujan Deras Terjadi, Agar Segera Reda

Untuk mengatasi hal tersebut, pencegahan perlu dilakukan dengan menyemprotkan fungisida.

Selain itu perlu diperhatikan juga sistem drainase tanah dan pemberian jarak yang tepat.

Berikut 4 penyakit pada  apel seperti dikutip PORTAL PASURUAN dari laman TheSpruce

1. Kudis Apel

Kudis apel dikarenakan oleh jamur Venturia inaequalis. Daun yang terinfeksi bisa rontok dan buah apel yang dihasilkan akan akan memiliki lesi yang yang gelap.

Halaman:

Editor: Talhah Lukman Ahmad

Sumber: The Spurce


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah