Perbanyak Bersyukur, Ini 5 Catatan Penting bagi Perempuan Saat Memasuki Usia Kepala Tiga

- 19 Februari 2021, 06:10 WIB
Ilustrasi perempuan
Ilustrasi perempuan /Pixabay.com/TreVoy Kelly

PORTAL PASURUAN - Perempuan harus memperhatikan banyak hal saat memasuki usia 30an. Termasuk soal keuangan.

Perencana keuangan Prita Hapsari Ghozie dalam akun Instagram pribadinya membagikan lima hal yang harus diperhatikan perempuan saat memasuki usia 30an.

Menurut CEO Zap Finance itu, di usia kepala tiga perempuan harus stabil secara finansial.

Baca Juga: Sinopsis Big Sky, Serial Drama Thriller yang Akan Segera Tayang di Indonesia

Dalam artian, mereka memiliki pekrjaan tetap sehingga setiap bulan bisa mendapat penghasilan yang jelas.

Berikut daftar yang harus dipenuhi perempuan saat masuk usia 30an seperti dirangkum PORTAL PASURUAN dari akun Instagam @pritaghozie.

1. Financial Check Up

Seperti yang sudah disebutkan, di usia kepala tiga perempuan sudah harus sudah stabil secara finansial.

Termasuk dana darurat yang terpenuhi,hutang konsumtif berkurang, memiliki investasi yang cocok.

Halaman:

Editor: Talhah Lukman Ahmad

Sumber: Instagram @movreview


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini