Gempa Berkekuatan Magnitudo 7,1 Guncang Sulawesi Utara

- 22 Januari 2021, 06:35 WIB
Ilustrasi gempa bumi. Gempa Bumi Gguncang Gunungkidul, Yogyakarta dengan Magnitudo 5,0, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami
Ilustrasi gempa bumi. Gempa Bumi Gguncang Gunungkidul, Yogyakarta dengan Magnitudo 5,0, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami /Tumisu/.*/Pixabay.com/Tumisu

 

Dilaporkan Antara, gempa dengan magnitudo 7,1 juga pernah mengguncang wilayah Kepulauan Talaud Sulawesi Utara pada 20 Desember 2018 atau dua tahun lalu sebagaimana diberitakan Pikiran Rakyat dalam artikel yang berjudul "Gempa Guncang Indonesia Lagi, Kini Berkekuatan Magnitudo 7,1 dan Pernah Terjadi Tahun 2018".

Saat itu gempa terjadi hari Sabtu sekitar pukul 10.39 WIB dengan pusat gempa di 5.85 Lintang Utara, 126.81 Bujur Timur atau sekitar 201 kilometer Timur Laut Kepulauan Talaud dengan kedalaman 69 kilometer.

Sebelum gempa di Sulawesi Utara, pada Selasa 18 Januari 2021 wilayah Mamuju dan Majene di Sulawesi Barat juga telah diguncang gempa.

Kedua wilayah tersebut diguncang gempa dengan kekuatan maginitudo 6,2 dan telah menyebabkan puluhan korban jiwa.***

Halaman:

Editor: Mesha Meilawati

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini