Pengamat Politik: Prabowo dan Puan Berpeluang Diduetkan Pada Pilpres 2024 Mendatang

- 12 April 2021, 06:10 WIB
Puan Maharani dimungkinkan berduet dengan Prabowo di Pilpres
Puan Maharani dimungkinkan berduet dengan Prabowo di Pilpres /Foto kolase @prabowo dan @puanmaharaniri/

Baca Juga: Pendaftaran Sekolah Kedinasan Tahun 2021 Resmi Dibuka, Pemerintah Siapkan 6464 Kursi

Peserta calon Pilpres 2009 tersebut, diikuti pasangan Susilo Bambang Yudhoyono-Boediono, Megawati-Prabowo dan Jusuf Kalla-Wiranto.

"Saya kira namanya politik bisa saja Prabowo disandingkan dengan Puan pada Pilpres 2024," kata Harits.

Dalam kacamata Harits, PDI Perjuangan memiliki keuntungan dengan presidential threshold 20 persen dan bisa mengusung Capres sendiri.

Jika dipaksakan trah Soekarno dengan Puan maju pada Pilpres 2024 dipastikan belum bisa membantu untuk kemenangan, sebab rating Puan masih di bawah Ganjar Pranowo.

Berdasarkan catatan pernah ada foto Moeldoko disandingkan Puan sebagai capres dan wacapres, namun publik kurang tertarik.

Harits berujar jika pasangan ini sebagai cek ombak saja untuk peminat politik.

Apabila nama Moeldoko-Puan itu bagus di publik kemungkinan bisa saja dimajukan pada Pilpres 2024.

Baca Juga: Nekat Hentikan Truk yang Melintas di Jalan Raya, Remaja Berusia 15 Tahun di Bogor Tewas Tertabrak

Baca Juga: 16 Rumah Warga di Kabupaten Pasuruan Mengalami Kerusakan Akibat Gempa Bumi Jawa Timur

Halaman:

Editor: Talhah Lukman Ahmad

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x