Bahan dan Resep Cara Membuat Nugget Pisang, Takjil Buka Puasa yang Manis Nan Kekinian

- 26 Maret 2021, 08:45 WIB
Ilustrasi nugget pisang.
Ilustrasi nugget pisang. /Tangkap layar kanal Youtube Rahmi Sri Ayu

PORTAL PASURUAN - Nugget pisang mungkin sudah menjadi menu camilan yang tidak asing bagi sebagian orang.

Nugget bukan hanya terbuat dari daging sapi atau ayam.

Kini banyak olahan nugget yang terbuat dari berbagai bahan, misalnya tahu dan pisang.

Baca Juga: Sederet Aktor Tanah Air dengan Nama Asli Begitu Panjang, Salah Satunya Ada Arya Saloka

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 5 SD MI, Halaman 111, 115, dan 116, Bahasan Upaya Pelestarian Lingkungan Subtema 3

Bahkan olahan berbahan dasar pisang ini menjadi inspirasi bisnis anak Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep.

Camilan kekinian ini juga cocok menjadi alternatif takjil berbuka puasa yang bisa dibuat di rumah.

Berikut resep nugget pisang yang dirangkum PORTAL PASURUAN dari buku Resep Simple Frida: 55+ Camilan Jadoel dan Kekinian karya Fridajoincoffee terbitan 2018.

Baca Juga: Tata Cara Lengkap Untuk Mengikuti Tes Seleksi SMBPTN 2021, Dibuka Hingga 1 April

Halaman:

Editor: Talhah Lukman Ahmad


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x