Bagaimana Hukum Merayakan atau Memperingati Malam Nisfu Syaban? Ini Jawabannya

- 26 Maret 2021, 07:50 WIB
Membaca Al-Quran di malam Nisfu Syaban
Membaca Al-Quran di malam Nisfu Syaban /Unsplash.com/Rachid Oucharia

PORTAL PASURUAN - Terhitung sejak 15 Maret 2021,  kaum Muslim sudah memasuki bulan Syaban.

Itu artinya tinggal hitungan hari menuju bulan penuh ampunan, Ramadhan.

Nabi Muhammad SAW begitu memuliakan bulan Syaban.

Baca Juga: Bosen Makan Steak Daging dan Ayam? Bisa Jadi Resep Steak Ikan Lele Menjadi Solusinya

Baca Juga: Bahan dan Cara Membuat Siomay Lele yang Enak dan Praktis, Disajikan dengan Beberapa Jenis Bahan Pelengkap

Banyak amalan yang dilakukan Rasullah di bulan ini semata-mata untuk mengharap ridho Allah SWT.

Di bulan ini, Nabi Muhammad SAW banyak menghabiskan waktunya dengan berpuasa sunnah.

Di pertengahan bulan Syaban dikenal juga malam Nisfu Syaban yang diyakini suatu malam dimana Allah SWT menurunkan berkatnya yang tak terhingga.

Baca Juga: Tamparan Megawati untuk Sosok yang Tuding Jokowi Ingin Tiga Periode: Yang Ngomong Itu Sebetulnya Mau

Halaman:

Editor: Talhah Lukman Ahmad

Sumber: nu.or.id


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x