Masih Butuh Ratusan Juta Dosis, Indonesia Akan Datangkan Vaksin Covid-19 Lewat Cara Ini

- 30 Desember 2020, 07:00 WIB
Ilustrasi vaksin Covid-19.
Ilustrasi vaksin Covid-19. /PEXELS/cottonbro

Menurutnya, Indonesia secara pasti telah mengamankan sekitar 330 juta dosis vaksin dan sekitar 330 juta dosis vaksin dengan opsi.

“Kita sudah mengamankan yang pastinya sekitar 330 juta, dengan opsi juga sekitar 330 juta, sehingga kita sudah mengamankan 660 juta,” ujar Budi.

Baca Juga: Berpotensi Capai 10 Ribu Kasus per Hari, Indonesia Harus Terapkan Protokol Kesehatan Secara Ketat

Baca Juga: Ramalan Zodiak 29 Desember 2020: Taurus Harus Berhemat

Dijelaskan Menkes bahwa opsi tersebut dapat digunakan sebagai cadangan atau buffer jika ada beberapa sumber yang kemudian gagal di uji klinisnya atau juga tertunda proses pengirimannya.

“Diharapkan bahwa vaksin-vaksin ini bisa datang secara bertahap ke Indonesia dan kita bisa segera melakukan penyuntikan bagi seluruh rakyat Indonesia yang 181 juta orangnya yang tadi saya sampaikan,” pungkas Budi.***(Mochammad Sholehudin
/Portal Jember)

Halaman:

Editor: Mesha Meilawati

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x