Ditetapkan Sebagai Tersangka, Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah Ditahan di Rutan KPK Selama 20 Hari

- 28 Februari 2021, 08:05 WIB
Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah
Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah /Instagram.com/@nurdin.abdullah

"NA ditahan di rutan cabang KPK di Pomdam Jaya Guntur. ER di rutan cabang KPK kavling C1. AS di tahanan KPK di Gedung Merah Putih," sambung Firli.

Baca Juga: Upaya Mengurangi Sampah Plastik, Pemkab Pasuruan Gandeng Project STOP untuk Bangun TPST3R

Untuk tetap menjaga keselamatan jiwa di masa pandemi, Firli memastikan setiap tahanan KPK perlu dipastikan tidak tertular Covid-19.

Kini ketiganya tengah menjalani isolasi mandiri di rutan KPK.***

Halaman:

Editor: Talhah Lukman Ahmad

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini