Tak Hanya Sekedar Pengganti Nasi, Intip 5 Manfaat Kentang Bagi Kesehatan

- 10 Februari 2021, 14:00 WIB
Buah kentang penuh karbohidrat
Buah kentang penuh karbohidrat /Pixabay.com/Couleur

PORTAL PASURUAN - Selama ini, kentang identik sebagai makanan pengganti atau pelengkap nasi.

Kentang berasal dari Amerika Selatan dan menjadi makanan utama masyarakat barat.

Tanaman umbi ini termasuk yang banyak ditanam dan menjadi komoditas penting di seluruh dunia.

Baca Juga: Tanggapi Meninggalnya Ustadz Maaher At Thuwailibi, Novel Baswedan: Aparat Jangan Keterlaluan

Kentang dikenal sebagai sumber pati, serat, dan nutrisi lain yang penting bagi kesehatan.

Kandungan karbohidrat yang tinggi menjadikannya berfungsi sebagai sumber energi untuk tubuh.

Kandungan nutrisi dalam 100 gr kentang berdasarkan USDA Amerika Serikat, dikutip PORTAL PASURUAN dari buku '56 Makanan Ajaib dan Manfaatnya untuk Kesehatan dan Kecantikan: Venom Publisher' karya Yusuf CKA terbitan 2018, sebagai berikut.

- 15,9 gr karbohidrat
- Energi sebanyak 70 kkal
- 1,89 gr protein
- 0,10 gr lemak total
- 445 mg kalium
- 10 mg kalsium
- 0,73 mg zat besi
- 22 mg magnesium
- 0,141 mg mangan
- 61 mg fosfor
- 0,33 mg zinc
- 2,5 gr serat

Tak hanya sekedar pengganti nasi, berikut 5 manfaat kentang bagi kesehatan.

Halaman:

Editor: Talhah Lukman Ahmad


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x