10 Sup Daging Asia Paling Populer 2020 Versi TasteAtlas, Ada Bakso, Soto Betawi hingga Rawon

- 14 Maret 2021, 15:43 WIB
Ilustrasi bakso kuah merapi.
Ilustrasi bakso kuah merapi. /YouTube/Separuh Aku Lemak

4. Bulalo

Sup daging ini berasal dari Filipina yang dibuat dari betis sapi dan tulang sumsum.

Sehingga kaldu yang digunakan memiliki cita rasa dan aroma yang kuat.

Sup ini biasanya dikonsumsi saat cuaca dingin atau pada makan malam.

Baca Juga: 7 Manfaat Teh Hijau Bagi Kesehatan, Menurunkan Berat Badan hingga Menghambat Kerusakan Gigi

5. Soto Betawi

Makanan ini terdiri dari potongan daging dan jeroan yang direbus dalam kuah santan.

Tak ketinggalan, keripik emping ditambahkan sebagai pelengkap sajian.

6. Rawon

Rawon merupakan makanan khas Indonesia yang berasal dari Jawa Timur.

Halaman:

Editor: Hari Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah